22/01/2025

COFFE MORNING

Kegiatan Coffe Morning para pimpinan UNPATTI dan Pimpinan Lembaga dalam lingkup UNPATTI, 06 Mei 2019 di mana FISIP UNPTTI  sebagai tuan rumah mengambil tempat pada Aula lantai 3 FISIP UNPATTI. Kegitan ini merupakan bagian dari dinamika UNPATTI yang menjadi sarana pembaruan informasi maupun inventarisasi masalah-masalah juga upaya solutif yang dibagikan diantara para pimpinan UNPATTI serta Pimpinan lembaga dalam lingkup UNPATTI.

(Rektor Universitas Pattimura dan Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik)