Pada hari Senin tanggal 11 Januari 2021 FISIP UNPATTI melakukan rapat evaluasi kegiatan tahun 2020 dan rencana program kerja tahun 2021 dengan Tema ‘Pemantapan Dengan Fisip Bermutu’. Rapat dipimpin oleh Dekan FISIP Prof. Dr. T.D. Pariela, MA Rapat diawali dengan pemaparan kegiatan-kegiatan yang telah dilaksanakan oleh FISIP UNPATTI selama tahun 2020.
More Stories
Mahasiswa Prodi Ilmu Administrasi Negara Unpatti Ikuti Kuliah Lapangan di Pemkot Ambon
Prodi Ilmu Administrasi Negara FISIP Unpatti Dapat Pendampingan Menuju Akreditasi Unggul dari LAMSPAK
Meriah dan Penuh Makna, Prodi Ilmu Administrasi Negara Sambut Mahasiswa Baru Angkatan 2024